SOAL SUB TEMA 3 TEMA 6 KELAS 4
1. Tuliskan bagaimana caramu meraih
cita-cita dalam 3 kalimat! BELAJAR DENGAN SUNGGUH-SUNGGUH, PANTANG MENYERAH,
KERJA KERAS
2. Sikap apa saja yang harus dimiliki
seseorang yang ingin meraih cita-citanya? TEKUN, PANTANG MENYERAH, DISIPLIN, TA
NGGUNG JAWAB,
3. Terangkan pendapatmu tentang ungkapan
“gantungkan cita-citamu setinggi langit”! KITA HARUS MEMILIKI CITA-CITA
SETINGGI MUNGKIN AGAR KELAK DAPAT MERAIH SUKSES
4. Apakah setiap orang harus memiliki
cita-cita? Jelaskan!
5. Apakah cita-cita seseorang berkaitan
dengan hobinya? Jelaskan!
6. Apa saja usahamu untuk ikut serta
menjaga kelestarian alam?
7. Berikan contoh profesi yang
berhubungan dengan pelestarian ingkungan alam!
8. Apa yang dimaksud dengan deklamasi?
9. Tuliskan 3 hal yang harus
diperhatikan dalam membaca puisi!
10.
Jelaskan
arti tanda jeda berikut:
a. / = berhenti sebentar, untuk
mengambil napas
b. // = berhenti agak lama
c. /// =berhenti lama sekali, biasanya
di akhir puisi
11.
Apa
saja yang termasuk dalam kategori sumber daya alam:
a. Mineral = Batuan, bahan tambang
b. Hayati = hewan, tumbuhan
12.
Apa
dampak terganggunya keseimbangan alam?
13.
Jelaskan
tentang karya seni kolase?
14.
Apa
tujuan daur ulang sampah plastik?
15.
Sebutkan
3 cara pelestarian tumbuh-tumbuhan! Kebun koleksi, kebun plasma nutfah, KEBUN
BOTANI
16.
Sebutkan
3 cara pelestarian hewan! Menangkarkan hewan langka, mengambil telur untuk
dibantu penetasannya, memindahkan hewan ke tempat yang lebih cocok
17.
Apa
yang dimaksud dengan peta tematik? Peta yang berisi informasi khusus
18.
Beri
3 contoh peta tematik! Peta persebaran hasil tambang, persebaran hasil
pertanian, persebaran hasil perkebuna
19.
Tuliskan
5 hasil olahan dari minyak bumi! Bensin, solar, avtur, kerosin, plastik
20.
Tuliskan
nama hari raya umat:
a. Islam=idul fitri, idul adha
b. Kristen/katolik=natal
c. Hindu =nyepi
d. Budha= waisak
e. Konghucu = imlek
Tidak ada komentar:
Posting Komentar